9 Alasan Dataran Tinggi Menjadi Tempat yang Nyaman: Cocok Buat Kamu yang Suka Kedamaian

Senin 04 Nov 2024 - 15:39 WIB
Reporter : RENO DWI PRANOTO
Editor : Patris Muwardi

5. Matahari Terbit dan Terbenam yang Spektakuler

Di dataran tinggi, pemandangan matahari terbit dan terbenam sering kali lebih jelas dan dramatis, fenomena ini menjadi daya tarik bagi para fotografer dan wisatawan yang datang untuk mengabadikan momen indah tersebut, apalagi hal tersebut dapat dinikmati setiap hari.

6. Lebih Dekat dengan Alam dan Kehidupan Liar

Dataran tinggi biasanya memiliki flora dan fauna yang beragam, tentunya penduduk dapat menyaksikan berbagai jenis burung, serangga, bahkan hewan-hewan khas daerah pegunungan yang jarang terlihat di dataran rendah.

7. Kesehatan Mental Lebih Baik

Udara yang bersih, lingkungan yang tenang, dan keindahan alam dapat mengurangi stres dan meningkatkan kesehatan mental. Kehidupan di dataran tinggi sering kali membuat orang merasa lebih rileks dan bahagia.

8. Ekosistem Air yang Lebih Bersih

BACA JUGA:Waspada! Penipuan Berkedok Anggota Kodim Kota Bengkulu, Ternyata Gadungan, Ini Pesan Pasi Intel

BACA JUGA:Promosikan Judol Pakai Foto Wanita Seksi, Influencer Diringkus Polisi: 1 Tahun Rp100 Juta

Sumber air di dataran tinggi biasanya lebih bersih karena berada jauh dari polusi. Air pegunungan yang mengalir sering dimanfaatkan sebagai sumber air minum alami dan digunakan dalam berbagai kebutuhan sehari-hari.

9. Budaya yang Kuat

Dataran tinggi sering kali dihuni oleh masyarakat yang memiliki budaya dan tradisi unik, dan cenderung saling mengenal dan memiliki hubungan yang lebih erat, menciptakan lingkungan sosial yang hangat dan ramah.

Nah itulah 9 alasan yang telah KORANRB.ID rangkum dari sisi menariknya daratan tunggi yang sering dijadikan tempat berwisata menikmati alam dan bahkan menjadi pilihan tempat tinggal di usia senja. 

Kehidupan di dataran tinggi memberikan banyak manfaat dan pengalaman unik, membuatnya menjadi tempat ideal bagi mereka yang mencari ketenangan dan kedekatan dengan alam

Kategori :