Berasal Dari Sungai Amazon dan Bisa Hidup Hingga 15 Tahun, Inilah Fakta Ikan Black Ghost

Rabu 13 Nov 2024 - 15:39 WIB
Reporter : Rio Agustian
Editor : Fazlul Rahman

KORANRB.ID - Ikan black ghost merupakan salah satu ikan air tawar yang paling populer yang sering dijadikan hewan peliharaan atau ikan hias. Ikan ini memiliki sifat yang penurut dan pemalu saat berinteraksi dengan manusia.

Inilah beberapa fakta menarik tentang ikan black Ghosts.

1.Mampu menghasilkan energi listrik.

Ikan black Ghosts masuk ke dalam kelompok hewan air yang dapat menghasilkan energi listrik kayaknya belum listrik dan listrik. Akan tetapi, aliran-yang dihasilkan oleh ikan go sangat lemah dan hanya digunakan sebagai alat berkomunikasi sesama mereka bukan untuk melindungi diri dari predator.

Organ dari ikan yang dapat menghasilkan energi listrik terdapat pada bagian ekor hewan ini yang juga sering digunakan sebagai navigasi dan radar saat mencari makanan di malam hari.

BACA JUGA:Salah Satu Burung Terbesar di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Pelikan, Ada di Indonesia

BACA JUGA:Adaptasi Menakjubkan! Berikut 5 Fakta Unik Ular Pemakan Ikan

2.Memiliki umur yang panjang.

Ikan black Ghosts memiliki sifat pemalu serta memiliki pergerakan yang sangat lambat saat berenang di dalam air. Ikan ini termasuk hewan yang sangat serius dalam mempertahankan wilayah kekuasaannya di habitat aslinya.

Ikan bagus mampu bertahan hidup selama 15 tahun dengan memakan berbagai jenis hewan kecil seperti cacing darah, cacing hitam dan udang udang kecil.

3.Ciri khas dari ikan Black Ghosts.

Salah satu hal yang paling menarik dari ikan black ghost memang terletak pada penampilan iklan tersebut yang terlihat sangat unik. Ikan black Ghosts memiliki dominasi warna hitam pekat dengan bentuk tubuh yang tipis.

Dilansir Animal word, hewan ini bergerak dengan pola bergelombang serta mempunyai titik putih di bagian hidung. Di habitat aslinya ikan black Ghosts dapat tumbuh dengan panjang berkisar antara 20 hingga 50 cm.

4.Berasal dari sungai Amazon.

Habitat asli dari ikan bagus berasal dari perairan sungai Amazon yang melintang di wilayah benua Amerika meliputi beberapa negara seperti polisi, Peru, Brazil dan Kolombia.

Kategori :