BENGKULU, KORANRB.ID- La Palma adalah sebuah pulau yang terletak di Kepulauan Canary, Spanyol.
Adapun kepulauan ini akan keindahan alamnya serta keberadaan kadal raksasa yang unik.
Nama kadal raksasa tersebut adalah la palma atau la palma giant lizard dan endemik kepulauan canary.
Jenis hewan ini adalah kadal yang terbesar di Eropa dan menjadi simbol penting bagi ekosistem pulau tersebut.
BACA JUGA:Predator Kanguru! Berikut 7 Fakta Unik Perentie, Kadal Raksasa
Panjang tubuh kadal la palma sekitar 70 cm, selain itu kadal ini mempunyai tubuh yang kekar dan warna kulit yang bervariasi.
Adapun variasi dari warna kulit tersebut seperti hijau zaitun hingga cokelat gelap.
Warna tubuh tersebut bisa membantu kadal la palma untuk berkamuflase dihabitatnya.
Yuk, kita simak 5 fakta unik kadal raksasa la palma, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:
BACA JUGA:Bisa Berpose Angkuh! Berikut 5 Fakta Unik Kadal Lompat Biru
1. Habitat dan karakteristik kadal raksasa la palma
Nama ilmiah dari kadal raksasa la palma adalah Gallotia auaritae.
Kadal raksasa la palma dapat tumbuh hingga sepanjang 60 - 70 cm.
Dengan mempunyai warna yang bervariasi dari hijau tua hingga cokelat, maka kadal bisa mampu berkamuflase dengan baik di lingkungan vulkanik tempat tinggalnya.
BACA JUGA:Bisa Berpose Angkuh! Berikut 5 Fakta Unik Kadal Lompat Biru