Walaupun tawon lain dari keluarga Mutillidae bisa mengeluarkan yang suara serupa, namun suara yang dihasilkan semut panda dapat mencapai tingkat ultrasonik.
BACA JUGA:Penyebab Munculnya Hama Serangga Tanaman! Berikut 6 Fakta Unik Semut Argentina
BACA JUGA:Ahli Kamuflase! Berikut 5 Fakta Unik Burung Houbara Bustard
Adapun suara-suara tersebut bisa bertindak sebagai sinyal kawin, selain itu juga berfungsi untuk menjauhkan predator seperti hewan pengerat.
Itulah 5 fakta unik semut panda, famili mutillidae disebut dengan semut, hal ini karena serangga ini mempunyai tubuh yang tertutup lapisan yang mirip dengan rambut pada semut. (**)
Kategori :