Menilik 5 Jenis Burung Ekor Panjang dari Genus Dendrocitta

Senin 09 Dec 2024 - 20:00 WIB
Reporter : Fran Sinatra
Editor : Fazlul Rahman

3. Dendrocitta cinerascens

Dendrocitta cinerascens isebut juga dengan Bornean treepie, tetapi masyarakat setempat lebih mengenalnya sebagai tangkar uli Kalimantan. 

BACA JUGA:Sangat Kejam! Berikut 5 Fakta Unik Cuckoo, Menjadi Ancaman Bagi Burung Lain

BACA JUGA:Sebagai Terapi dan Pedicure Serta Aktif Disiang Hari, Inilah 7 Fakta Ikan Nilem

Burung dendrocitta cinerascens, tidak hanya ditemukan di Indonesia, namun juga bisa ditemukan di Malaysia. 

Dendrocitta cinerascens, bisa ditemukan di hutan dan lahan pertanian pada ketinggian 300–2.800 meter di atas permukaan laut.

Panjang tubuh dendrocitta cinerascens sekitar 40 cm.

Makanan dendrocitta cinerascens adalah buah-buahan, biji-bijian, kumbang serta kecoak. 

BACA JUGA:Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Telur Burung Unta, Beratnya Capai 1 Kg

BACA JUGA:Memiliki Kepala Transparan dan Bisa Menyelam Hingga 800 Meter, Inilah 7 Fakta Ikan Barreleye

Oleh karena berkerabat dengan burung gagak, maka dendrocitta cinerascens bisa meniru suara burung lain dan menyimpan makanan berlebih untuk dikonsumsi di kemudian harinya.

4. Dendrocitta occipitalis

Burung dendrocitta occipitalis hidup di Indonesia.

Burung ini pertama kali dideskripsikan oleh Salomon Muller pada tahun 1836. 

BACA JUGA:Bisa Bertahan di Suhu Ekstrem! Berikut 5 Fakta Unik Burung Camar Gading

BACA JUGA:Berasal Dari Sungai Amazon dan Bisa Hidup Hingga 15 Tahun, Inilah Fakta Ikan Black Ghost

Kategori :