BENGKULU, KORANRB.ID- Tupai adalah salah satu mamalia arboreal (hidup di pohon) yang sangat terkenal terkenal dan mempunyai persebaran yang luas.
Selain itu, tupai juga ada banyak dan salah satunya adalah tupai abert dengan nama ilmiahnya sciurus aberti.
Jika mendengar namanya yang terkesan unik, tentunya membuat tanda tanya tersendiri.
Yups, nama tupai abert diambil dari nama seorang kolonel militer.
BACA JUGA:Sangat Berisik! Berikut 5 Fakta Unik Tupai Douglas, Warna Bulu Bisa Berubah
Tidak hanya itu, tupai abert yang mempunyai warna hitam dan abu-abu ini juga mempunyai kemampuan memanjat yang baik.
Tupai abert sangat sering ditemukan di hutan atau pun pepohonan pinus.
Yuk, simak 5 fakta unik tupai abert, yang telah dirangkum koranrb.id, berikut ini:
1. Mampu tinggal di daerah seluas 24 hektar
Walaupun mempunyai ukuran tubuh yang kecil, ternyata tupai abert mempunyai wilayah jelajah yang cukup luas.
BACA JUGA:Punya Ingatan Luar Biasa! Berikut 5 Fakta Unik Tupai
Dikutip dari jurnal Ecology, hal ini terlihat dari populasi di Arizona bagian tengah di mana tupai abert mempunyai wilayah jelajah yang luasnya mencapai 24 hektare.
Selain itu, di daerah lain seperti Colorado tupai abert bahkan juga bisa hidup di daerah seluas 20 hektar.
Uniknya lagi, pada beberapa kasus tupai abert betina dewasa justru mempunyai wilayah jelajah yang lebih luas dari tupai abert jantan dewasa.
2. Tidak suka menyimpan makanan