Sementara itu, untuk korban telah dilakukan pendampingan oleh Unit PPA dan Dinas DP3APPKB Kabupaten Bengkulu Selatan.
BACA JUGA:Ternyata Kacang Tanah Baik untuk Jantung, Tapi Juga Beracun
Kepala Dinas DP3APPKB Kabupaten Bengkulu Selatan Ferry Kusnadi mengatakan, pemerintah daerah tidak tinggal diam atas kasus tersebut.
Untuk perlindungan anak, DP3APPKB Bengkulu Selatan telah melakukan pendampingan terhadap korban (siswi red).
"Kami (pemerintah daerah red) sudah memberikan pendampingan, jangan sampai korban tersebut menjadi trauma," pungkas Ferry.(tek)
Kategori :