Ini Tips Jitu Menggunggah Foto atau Video di Status WhatsApp Tidak Pecah

Kamis 28 Mar 2024 - 07:50 WIB
Reporter : Fiki Susadi
Editor : Ade HR

KORANRB.ID - Saat mengunggah foto atau video di status WhatsApp, seringkali hasilnya tidak sesuai dengan foto atau video asli atau biasa disebut pecah.

Alias kualitas foto atau video yang diunggah di status WhatsApp seolah berubah.

Padahal terkadang status yang diunggah di WhatsApp itu berisi tulisan dengan ukuran huruf kecil.

Sehingga ketika kualitas foto menurut tulisan menjadi tidak terbaca.

BACA JUGA:Mulai Tayang, Sinopsis Film Godzilla Vs Kong, Pertarungan Epik Dua Ikon Monster yang Menyerang Kota

Bisa jadi juga, video berisi tulisan yang menjadi buram ketika kualitas video otomatis terkompresi saat diunggah di status WhatsApp.

Tentu hal tersebut nampak kurang menarik ketika kita unggah di status WhatsApp.

Apalagi foto atau video yang sudah diedit, ketika diunggah di status WhatsApp menjadi buram.

Ada6 cara jitu agar foto atau video Anda ketika diunggah di status WhatsApp tidak pecah atau kualitasnya tetap bagus HD.

BACA JUGA:Ajib! Ini 6 Fakta Unik Ayam Cemani, Mahal dan Langka berikut Mitos dan Manfaat Kesehatannya

Perhatikan langkah-langkahnya

1. Pastikan kualitas foto atau video yang akan Anda unggah sudah beresolusi HD.

2. Kemudian cari dan pilih salah satu kontak WhatsApp di akun Anda untuk mengirim foto atau video.

3. Ketika sudah dipilih, klik opsi HD di atas paling kiri menu sebelum mengirim.

4. Setelah dikirim dan selesai tahan atau teruskan foto atau video yang ingin diunggah di status WhatsApp

Kategori :