Pemkab Bengkulu Tengah Lantik Pejabat Eselon II Hingga IV, Paling Lama Akhir April

Pemkab Bengkulu Tengah Lantik Pejabat Eselon II Hingga IV, Paling Lama Akhir April--

BACA JUGA:Perhatian! Polda Bengkulu Bakal Tertibkan Pedagang Pertalite dan Solar Eceran, Khusus BBM Subsidi

“Jadi selama ini kita bukan ingin menunda. Tetapi kita mengikuti tahapan mekanisme yang ditetapkan pusat,” katanya 

Penjabat (Pj) Bupati Bengkulu Tengah yang akan memilih satu nama dari tiga besar nama yang ditetapkan oleh panitis seleksi. 

Berikut nama tiga besar disetiap jabatan yang dilelang, untuk jabatan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Benteng, Febrian Fathillah, Jesno Sijabat dan Muhammad Ario Nurvansyah.

Jabatan Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan, Helmi Yuliandri, Desa Murdianti dan Deby Septika. 

BACA JUGA:Ini 5 Fasilitas Publik di Padang Serai Kota Bengkulu yang Perlu Diperbaiki

“Jabatan Kepala Dinas Pemadam Kabakaran, Marhalim, Septedy Muktara dan Tripuja Nugraha, jabatan Kepala Dinas Kesehatan, Barti Hasibuan, Sri Martiana dan Nelly Alesa. Jabatan Kepala Dinas Sosial, Tandri Donin, Watiullah dan Tripuja Nugraha,” terangnya.

Jabatan Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Edon Siregar, Harmen Junaidi dan Depi Junaidi dan terakhir jabatan Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik, Andi Erzantara, Edon Siregar dan Tandri Donin. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan