Wow! Jarang ada Yang Tahu, Ternyata Ini Manfaat Mencampurkan Garam saat Mengepel Lantai
Manfaat mencampurkan garam saat mengepel lantai. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ bing / koranrb.id--
Selain pada lantai, kamu juga bisa menggunakan garam untuk menghilangkan kelembaban dalam ruangan.
Hal ini dikarenakan garam merupakan penurun kelembaban secara alami.
Hal tersebut sangatlah cocok untuk melawan pembentukan jamur.
Masukkan garam dalam sebuah kantong yang berpori, setelah itu tempatkan di lokasi paling lembab di rumah.
BACA JUGA:Ingin Mudik Balik dengan Aman, Berikut 6 Tips yang Harus Disiapkan
BACA JUGA:Benarkah Genjer Ampuh Menjaga Tekanan Darah? Ini 3 Manfaatnya bagi Kesehatan Tubuh
Cara lainnya, ambil garam sekitar 200 gram, lalu di masukkan ke dalam botol plastik kering yang di potong.
Setelah botol plastik yang diisi garam dalam botol plastik tersebut diletakkan pada tempat yang lembab, maka dalam waktu 3 – 4 hari garam akan menyerap kelembaban.
Dimana garam merupakan sejenis mineral dan bisa membuat rasa asin.
BACA JUGA:Tips Tidur Cepat untuk Mengatasi Insomnia, Salah Satunya Menonaktifkan Alat Elektronik
BACA JUGA:Menjaga Kesehatan Kulit, Ini 6 Manfaat Buah Gandaria untuk Kesehatan
Umumnya garam yang tersedia secara umum adalah natrium klorida, yang dihasilkan dari air laut.
Dimana garam bentuknya alami yang berupa kristal dengan dikenal sebagai batu garam atau pun halite.
Tubuh sangat memerlukan garam, namun demikian jika dikonsumsi secara berlebihan akan menyebabkan penyakit, salah satunya adalah tekanan darah tinggi.
BACA JUGA:Tips dan Cara Memotong Rambut Anti Gagal