Ini Besaran Gaji 13 ASN Mukomuko Sesuai Golongan, Terkecilnya Rp1,7 Juta
TUNJANGAN: Tidak lama lagi Aparatur Sipil Negara (ASN) Kabupaten Mukomuko akan menerima Gaji 13, termasuk pensiunan.--Firmansyah/RB
BACA JUGA:Bingung Cari Ide Usaha? Ini Dia 5 Ide Usaha Kekinian yang Patut Dicoba
Sedangkan untuk pembayaran Tunjangan Penghasilan Pegawai (TPP).
Memang belum diterima ASN dari Januari lalu hingga bulan Maret, sudah tiga bulan.
Terkait proses pencairan ini ditangani OPD terkait, BKPSDM Mukomuko dan BKD Mukomuko.
Untuk total kurang lebih 3.000 ASN diingkup Pemkab Mukomuko akan menerima TPP.
BACA JUGA:Punah Karena Ulah Manusia, Ini 3 Fakta Sang Mong Harimau Bali
Terkait pencairannya TTP ini kemungkinan besar masih menunggu proses verifikasi yang dilakukan oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI.
“Kami belum mendapat informasi kalau dari BKD Mukomuko terkait kendala keterlambatan ini.
Sebelumnya mereka menyampaikan terkait sistem yang masih memasuki masa transisi.
Namun jika BKD sudah selesai menginput permintaan berarti tinggal menunggu verifikasi Kemendagri RI,” terangnya.
BACA JUGA:Catat! Ini Jadwal Perekrutan Baru Calon Anggota Panwascam Bengkulu Selatan
Sebelumnya Joni ASN Pemkab Mukomuko telah menyampaikan, dari Januari hingga awal Mei ini belum ada tanda-tanda kalau TPP akan diterima ASN.
Sudah tiga bulan uang TPP tidak disalurkan.
Tentunya setiap ASN ini memiliki kebutuhan yang berbeda.
Dengan adanya TPP ini akan sangat membantu ASN dalam memenuhi kebutuhan.