Update Final Piala Thomas 2024! Ginting Kalah, Indonesia sudah Tertinggal 0-2
GINTING: Tunggal pertama Indonesia di final Piala Thomas 2024 Anthony Sinisuka Ginting kalah dari tunggal pertama China Shi Yu Qi. foto: tangkapan layar PBSI--
BACA JUGA:Manfaat Pelihara Hewan di Rumah, Bisa Menumbuhkan Empati Anak
Tim Thomas Indonesia sendiri masih berjuang merebut gelar Piala Thomas ke 15.
Sepanjang sejarah, Indonesia masih menjadi pengkoleksi gelar terbanyak.
Yakni, sebanyak 14 kali dengan rincian pada tahun 1958, 1961, 1964, 1970, 1973, 1976, 1979, 1984, 1994, 1996, 1998, 2000, 2002 dan 2020.
Sedangkan China mengumpulkan 10 gelar Piala Thomas pada tahun, 1982, 1986, 1988, 1990, 2004, 2006, 2008, 2010, 2012, 2018
Hasil Lengkap Final Piala Thomas 2024:
Anthony Sinisuka Ginting Vs Shi Yu Qi: 17-21 dan 6 -21
Fajar Alfian/M Rian Ardianto Vs Liang Wei Keng/Wang Chang: 18-21, 21-17 dan 17-21
Jonathan Christie Vs Li Shi Feng:
M Shohibul Fikri/Bagas Maulana Vs He Ji Ting/Ren Xiang Yu:
Chico Aura Dwi Wardoyo Vs Lu Guang Zu: