Turunkan Kolesterol, Ini 7 Manfaat Telur Ayam Kampung untuk Kesehatan

Telur Ayam Kampung. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Selain itu, lakukan aktivitas yang dapat melatih otak, seperti meditasi, membaca buku atau menghafal.

BACA JUGA:Merinding! 6 Suara Hewan Ini Menandakan Ada Makhluk Gaib di Dekatmu, Kamu Pernah Mendengarnya?

7. Dapat mencegah osteoporosis

Pada saat seseorang mengalami penurunan kepadatan tulang, maka akan terjadi osteoporosis.

Adapun penyakit osteoporosis tersebut akan terjadi secara alami dengan bertambahnya usia.

BACA JUGA:Menurut Primbon Jawa, Ini 5 Hewan Bantu Tolak Santet, Kamu Mau Pelihara?

Oleh karena itulah, untuk mencegah pengeroposan tulang dimasa tua, kamu disarankan untuk konsumsi telur ayam kampung secara rutin.

Dimana kandungan protein, kalsium dan fosfor di dalam telur dapat membantu untuk meningkatkan kepadatan tulang.

BACA JUGA:Tekan Penularan Rabies, Siapkan 20 Ribu Vaksin, Ini Hewan Penularnya

Itulah uraian singkat mengenai 7 manfaat telur ayam kampung untuk kesehatan  tubuh, selamat mencoba! (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan