Manfaat Donor Darah untuk Kesehatan, Salah Satunya Memperpanjang Umur

Ternyata donor darah sangat baik untuk kesehatan. --

KORANRB.ID - Adakah keuntungan atau manfaat dari donor darah?

Ya, kamu bisa mendapatkan beberapa manfaat dari mendonorkan darah.

Benerapa manfaatnya adalah sebagai berikut.

1. Dapat menjaga kesehatan jantung

Penelitian yang berjudul Cardiovascular risk in 159 934 frequent blood donors while addressing the healthy donor effect, yang diterbitkan pada BMJ Journal mendapati, meneliti 160.000 wanita yang mendonorkan darahnya dengan rutin selama lebih dari 10 tahun.

BACA JUGA:Prancis Lebih Inginkan Guinea U23 Ketimbang Timnas U23, FIFA Beri Ulasan

Menurut hasil studinya, donor darah tersebut menawarkan efek perlindungan jangka panjang terhadap penyakit kardiovaskular.

Namun, efek tersebut hanya dapat dilihat pada wanita dan bukan pada pria.

Kegiatan donor darah juga sangat bermanfaat untuk melancarkan aliran darah sehingga dapat mencegah penyumbatan arteri. 

Sering mendonorkan darah juga mampu menurunkan risiko serangan jantung hingga 88%. 

Tidak hanya itu saja, mendonorkan darah juga dapat meminimalkan risiko stroke, kanker serta serangan jantung. 

BACA JUGA:Jaringan Handphone Lemot Jangan Panik Berikut Cara Mengatasinya

Menariknya, manfaat dari donor darah tersebut juga bisa membuat kadar zat besi dalam darah menjadi stabil.

2. Dapat mendeteksi penyakit

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan