Manfaat Donor Darah untuk Kesehatan, Salah Satunya Memperpanjang Umur
Ternyata donor darah sangat baik untuk kesehatan. --
4. Panjang umur
Menurut penelitian, donor darah juga dapat menjaga kesehatan emosi kamu.
Cara tersebut bisa mengurangi tingkat stres dan dapat membantu menghilangkan perasaan negatif.
BACA JUGA:Bukan di Eropa ataupun di Asia, Ternyata Negara Terbersih di Dunia Ada di Benua Ini
5. Dapat membakar kalori
Menurut studi An intercultural and semi-confessional reflection on blood donation, Membakar kalori adalah salah satu manfaat dari donor darah.
Faktanya adalah setiap 450 mililiter darah yang kamu donorkan dapat membakar kalori sekitar 650 kalori.
Namun, pastikan kamu untuk banyak minum air putih dan mengonsumsi makanan yang baik untuk kesehatan sebelum melakukan kegiatan ini.
Karena, tubuhmu harus dalam keadaan prima, agar kamu tidak mengalami efek samping negatif setelah donor.
Apabila kamu ingin melakukannya, Ada baiknya untuk mengetahui lebih dulu prosedur prosedurnya.
BACA JUGA:Lancarkan Sistem Pencernaan, Ini 7 Manfaat Sayur Kol bagi Kesehatan Tubuh
6. Menurunkan risiko kanker
Pemicu utama sel kanker adalah dari paparan radikal bebas yang ada dalam tubuh.
Tersebut biasanya menumpuk dalam peredaran darah mu.
Dengan melakukan donor darah, resiko kanker dapat diminimalisir.