Ini Dia 5 Penyebab Bearing Roda Mobil Cepat Oblak

Rawan : Menambah ukuran ban yang lebih besar, bisa menyebabkan bearing roda cepat oblak. (Muharista Delda/RB)--

2. Air 

Pemicu bearing roda cepat oblak lainnya adalah kemasukan air. 

Soalnya kerja bearing roda sangat dipengaruhi kondisi pelumasnya agar bisa optimal. 

BACA JUGA:Biaya Kuliah Semakin Mahal! PTN Jor-joran Terima Mahasiswa Baru

Namun ketika pelumas itu sering bercampur dengan air, sudah pasti daya lumasnya akan berkurang. 

Padahal fungsi pelumas adalah untuk meminimalisir proses gesekan antar komponen di dalam bearing. 

Selain itu juga menghindari kondisi aus.

Saat air sudah masuk ke dalam bearing sehingga mengurangi kerja dari pelumas, siap-siap saja bearing roda oblak. 

Mujurnya pada mobil biasa, sangat kecil kemungkinan air bisa masuk ke bearing roda

BACA JUGA: 10 Tahun PPPK Tidak Boleh Pindah, Tahapan Penerimaan 1.000 CASN Dimulai

Justru kerusakan bearing akibat pelumas kemasukan air, lebih sering terdengar pada mobil yang sengaja dipakai untuk offroad. 

3. Gemuk

Kinerja bearing roda juga sangat dipengaruhi keberadaan gemuk atau grease. 

Kalau gemuk yang dipakai memiliki kualitas yang rendah, maka dampak buruknya terhadap kelangsungan bearing roda cukup besar. 

Selama roda berputar, komponen besi pada bearing terus bergesekan dan akan menimbulkan panas.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan