Punya Citra Buruk! Berikut 11 Fakta Menarik Ikan Piranha, Bakal Membuka Mata Kamu

Piranha. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

1. Citra buruk piranha

Adapun citra buruk yang disematkan kepada ikan piranha ini, berawal dari tulisan Theodore Roosevelt.

Pada saat itu Theodore Roosevelt melakukan perjalanan ke Amazon Brasil pada tahun 1913.

Untuk menyambut kedatangan dari Roosevelt, maka warga setempat ingin menampilkan sebuah pertunjukan.

BACA JUGA:Menilik Fauna Menawan dari Sumatera yang Misterius, Berikut 5 Fakta Unik Kucing Emas Asia yang Terancam Punah

Warga setempat menggiring seekor sapi untuk masuk ke dalam sungai yang berisi ikan piranha.

Sebelumnya, ikan – ikan piranha tersebut sengaja ditangkap dan dibiarkan kelaparan, jadi tidaklah heran pada sapi tersebut masuk ke dalam air, maka ikan-ikan ini menjadi beringas dan dengan cepat mencabik-cabik sapi hingga menyisakan tulang belulangnya saja.

BACA JUGA:Si Pembawa Sial yang Pendendam! Berikut 5 Fakta Unik Burung Gagak

Setelah melihat pertunjukkan tersebut, maka Roosevelt langsung menganggap piranha sebagai mesin pembunuh yang sempurna. 

Adapun cerita tentang ikan piranha tersebut, ditulis oleh Roosevelt di dalam buku “Through the Brazilian Wilderness”, dimana buku ini kemudian meledak dan laris di pasaran.

Didalam buku tersebut Roosevelt menulis berbagai hal mengerikan tentang piranha. 

BACA JUGA:Fakta Unik tentang Burung Merpati, Dikenal Setia dengan Pasangan dan Lambang Perdamaian

Hal tersebutlah yang membuat banyak orang mempunyai kesan yang buruk tentang ikan piranha.

2. Umumnya ditemukan di sungai-sungai Amerika Selatan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan