Jika Penuhi 6 Kriteria Ini, Anda Boleh Pilih Perguruan Tinggi Swasta Dibanding Perguruan Tinggi Negeri

Jika Penuhi 6 Kriteria Ini, Anda boleh pilih Perguruan Tinggi swasta dibanding Perguruan Tinggi Negeri --shandy/rb

Jika Penuhi 6 Kriteria Ini, Anda Boleh Pilih Perguruan Tinggi Swasta Dibanding Perguruan Tinggi Negeri 

KORANRB.ID – Ada kriteria yang menyebabkan anda sebaiknya lebih memilih perguruan tinggi swasta atau PTS dibandingkan perguruan tinggi negeri atau PTN, berikut kriterianya. 

Saat anda ataupun anak anda lulus dari SMA, impian sebagian besar siswa untuk melanjutkan ke PTN. 

Salah satu pertimbangannya adalah kualitas PTN yang lebih baik dibandingkan PTS.

Namun ternyata tak selamanya hal tersebut, apalagi dibuat perbandingan yang lebih kecil misalkan jurusan antar program study yang ada di PTS dan PTN.

BACA JUGA:Kuliah Gratis Perangkat Desa 2024 di Bengkulu Tersedia 100 Kuota, Cek Syaratnya!

BACA JUGA:7 Alasan Banyak Orang Memilih Kuliah Kesehatan 

Termasuk ada juga pemikiran jika PTS lebih mempertimbangkan mutu karena kualitas dan kemajuan PTS tergantung dengan kerja keras seluruh pegawai dan tenaga pengajar sehingga dosen dan guru besar yang bertugas dituntut bekerja bertanggung jawab. 

Tentunya mereka mendapatkan gaji yang jauh lebih besar. 

Jika memenuhi PTS yang akan inginkan dan kemampuan anda memenuhi kriteria ini, maka tidak ada salahnya anda memilih PTS dibandingkan PTN. 

1. Akreditasi 

BACA JUGA:Keluarga Pekebun Kelapa Sawit Seluma Bisa Dapat Kuliah Gratis ! Simak Informasinya

BACA JUGA:Biaya Kuliah Semakin Mahal! PTN Jor-joran Terima Mahasiswa Baru

Pemerintah memberikan penilaian untuk kualitas seluruh perguruan tinggi baik PTS maupun PTN. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan