Predator Tercepat di Dunia! Berikut 7 Fakta Unik Burung Alap-alap Kawah

Burung Alap-alap Kawah. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

4. Bermigrasi sejauh 16,000 mil per tahun

BACA JUGA:Pemburu Ikan Ahli! Berikut 7 Fakta Unik Laba-laba Rakit Semi Akuatik

Tidak semua jenis alap - alap kawah bermigrasi, ada juga beberapa burung ini memilh untuk menetap pada wilayahnya. 

Dalam bermigrasi, populasi alap - alap dapat menempuh perjalanan sejauh sekitar 16.000 mil setiap tahunnya.

Dikutip dari Bird Watching Academy, tidak begitu mudah untuk menentukan tempat menetap alap-alap kawah sebab beberapa dari mereka bermigrasi selama musim dingin. 

BACA JUGA:Makan Kaktus, Berikut 5 Fakta Unik Unta

Sementara beberapa dapat hidup di area tertutup salju.

5. Memiliki penglihatan yang tajam

Burung alap - alap kawah memiliki penglihatan luar biasa tajam. 

Jenis burung ini dapat melihat delapan kali lebih baik dari manusia pada jarak 1,86 mil. 

BACA JUGA:Tikus Kayu Tahan Dingin! Berikut 6 Fakta Unik Bushy Tailed Woodrat

Dengan kemampuan tersebut, maka sangat bermanfaat bagi alap - alap untuk mendeteksi lokasi mangsa.

Dikutip dari Animals, burung alap - alap memiliki kelopak mata ketiga untuk melindungi matanya saat melakukan penerbangan meluncur.

6. Pandai berkamuflase

BACA JUGA:Tahan Terhadap Suhu Sangat Panas! Berikut 5 Fakta Unik Iguana Gurun

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan