Cocok untuk Hewan Kurban Saat Idul Adha, Ini 12 Jenis Kambing yang Diternakkan di Indonesia

Jenis kambing yang diternakkan di Indonesia. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Ciri – ciri dari kambing ini memiliki bobot lebih dari 40 kg.

Baik kambing  jantan dan betina memiliki tanduk, telinga lebar yang terbuka, panjang dan terkulai. 

Kambing jawarandu dapat menghasilkan susu hingga 1,5 liter per hari dan dagingnya dimanfaatkan sebagai ternak kurban.

BACA JUGA:Pendengaran Tajam! Berikut 5 Fakta Unik Anjing yang Jarang Diketahui

5. Kambing Boer

Kambing ini berasal dari Afrika Selatan dan telah teregistrasi sekitar 65 tahun. 

Kambing boer adalah kambing pedaging asli, karena memiliki tubuh besar hingga 45 kilogram ketika usia baru mencapai enam bulan. 

BACA JUGA:Jago Menyamar! Berikut 6 Fakta Unik Ngengat, Hewan Mirip Kupu-Kupu

Dimana persentase daging kambing boer lebih banyak 40 - 50 % jika dibanding dengan jenis kambing lainnya. 

Ciri kambing boer yang paling terlihat yaitu bentuk fisiknya yang besar. 

Kambing ini mampu hidup di suhu ekstrem sangat dingin, bahkan hingga -25 derajat Celcius atau justru sangat panas, sekitar 43 derajat Celsius. 

BACA JUGA:Berguna bagi Manusia! Berikut 6 Fakta Unik Kuda, Hewan Kuat

6. Kambing Saanen

Jenis kambing ini berasal dari Swiss atau Switzerland bagian barat. 

Kambing ini termasuk jenis kambing yang memiliki tubuh besar, selain itu sulit berkembang di wilayah tropis, karena peka dengan terik matahari. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan