Tak Hanya Bersihkan Telinga, Ini Beragam Manfaat Cotton Bud yang Perlu Anda Ketahui
bagi yang suka membersihkan telinga pakai cutton bud coba perhatikan beberapa hal berikut ini agar tidak menyesal kemudian. (Foto: Rio Agustian/koranrb.id)--Rio Agustian
4. Tempat Parfum Praktis
Apabila kamu berpergian tidak terlalu lama dan kamu merasa terlalu repot untuk membawa sebuah tol parfum, kamu bisa memanfaatkan cotton bud untuk digunakan.
Semprotkan parfum pada kedua sisi ujung cotton bud, atau celupkan kedua ujung cotton bud apabila parfum kamu berbentuk minyak.
Lalu kemudian, masukan cotton bud tersebut ke dalam plastik dengan penutup yang kedap udara.
BACA JUGA: Ini Dia Pencetak Gol Pertama dalam Sejarah Sepak Bola Dunia
BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 8 Fakta Unik Badak Sumatera, Jenis yang Paling Kecil dan Langka
Oleskan cotton bud yang sudah disemprotkan atau dicelupkan ke parfum pada titik yang kamu inginkan seperti di pergelangan tangan, belakang telinga, leher ataupun tempat lainnya kapan pun kamu membutuhkannya.
Praktis dan tentunya sangat meringankan bawaan kamu pada saat berpergian.
5. Perawatan Mata
Celupkan ataupun oleskan krim mata ke ujung cotton bud, lalu tempatkan ke dalam plastik kedap udara kemudian taruh dalam freezer semalaman.
Gunanya untuk mengompres area mata atau mengurangi tampilan kantung mata pada keesokan paginya.
Bisa dengan cara dioleskan ataupun ditekan tekan ringan pada sekitar area mata yang membutuhkan.
BACA JUGA:Ini Daftar Lengkap Juara MTQ Provinsi Bengkulu 2024, Bengkulu Utara Juara Umum
BACA JUGA:Catat Tanggalnya! Konser Lyodra di Bengkulu, Bakardi hingga Cholesterol Band Pembuka
6. Menghilangkan lecet pada permukaan bahan kulit