Cara Mengolah Daging Kambing Agar Rendah Kolesterol, Sertakan Makanan Pendamping Berikut Ini
Cara Mengolah Daging Kambing Agar Rendah Kolesterol, Sertakan Makanan Pendamping Berikut Ini--Sandy/rb
BACA JUGA:Jangan Sembarangan Berikan Mainan Anak, Ini 11 Mainan Yang Bisa Mendorog Kecerdasan Anak
Dengan konsumsi beras merah ini maka anda akan mengurangi dampak kolesterol dialami tubuh anda.
4. Tambahkan Minyak Zaitun
Minyak zaitun memiliki kandungan lemak tak jenuh tunggal yang baik untuk kesehatan jantung.
Ini sangat bagus anda gunakan untuk tambahan atau memasak daging kambing tersebut.
5. Ikan Salmon
Ikan salmon juga sangat bagus dikonsumsi bersama dengan daging kambing untuk mencegah dampak negatif anda mengkonsumsi daging kambing.
BACA JUGA:Kalau Kamu Keselek Duri Ikan, Ada 10 Cara Mengatasinya, Salah Satunya Batuk
Ikan salmon adalah makanan yang yang kaya dengan Omega 3 yang baik untuk kesehatan jantung.
Anda anda sulit mendapatkan ikan salmon segar, anda bisa menggantinya dengan mengkonsumsi ayam dengan lebih dulu membuang kulitnya.
6. Kacang-kacangan
Usai mengkonsumsi daging kambing, anda juga baiknya cemilan kacang-kacangan.
Yang terbaik adalah kacang almond yang mengandung lemak sehat dan membantu mengurangi kadar kolesterol yang muncul akibat anda mengkonsumsi daging kambing.
BACA JUGA:Presiden Sebut Pentingnya Konsolidasi Guna Turunkan Angka Stunting
Itulah diantaranya makanan pendamping yang baik anda konsumsi saat anda mengkonsumsi daging kambing.