Layaknya Naga di Dunia Nyata! Berikut 7 Kadal Unik dan Eksotis Asli Indonesia
Kadal unik dan eksotis asli Indonesia. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
5. Biawak tanpa telinga
Biawak tanpa telinga merupakan reptil asli pulau Kalimantan.
Sebenarnya kadal ini bukanlah biawak, walaupun ia menyandang nama biawak.
BACA JUGA:Punya Jambul Unik! Berikut 5 Fakta Burung Hantu Celepuk Eurasia
Adapun biawak sejati berasal dari keluarga Varanidae, sementara kadal cokelat ini berasal dari keluarga Lanthanotidae.
Dikutip dari GBIF, adapun nama ilmiah dari biawak tanpa telinga ini adalah Lanthanotus borneensis.
Jenis kadal ini mempunyai gaya hidup semi akuatik.
Mempunyai badan yang kecil dengan sisik menonjol layaknya duri di seluruh tubuh kadal ini juga sangat cocok untuk berkamuflase.
BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Jenis Burung Alap-Alap
Dimana kamuflasenya digunakan untuk mengelabuhi predator dan mangsanya yang berupa cacing, ikan, krustasea, kecebong dan cumi-cumi.
Walaupun tanpa telinga kadal ini tetap bisa mendengar.
Sayangkan kadal ini masuk kategori endangered atau terancam menurut data IUCN Red List.
6. Forest dragon
BACA JUGA:Berburu Tanpa Suara! Berikut 6 Fakta Unik Burung Hantu Serak Jawa
Dikutip dari The Reptile Database, forest dragon terdiri dari 17 jenis, kadal eksotis dengan nama ilmiah Gonocephalus ini tersebar luas di Pulau Sumatera, Kalimantan dan Pulau Jawa.