9 Daftar Hitam Hooligans Inggris Biang Kerok Rusuh, Aksi Nomor 5 Sulit Dilupakan Dunia

HOOLIGANS: Aparat keamanan berusaha melerai dalam sebuah aksi rusuh yang dipicu para hooligans --

KORANRB.ID - Sepakbola dunia tak bisa dipisahkan dari para fans fanatik, salah satunya hooligans sebagai pendukung utama sepakbola Inggris.

Hampir setiap event akbar sepakbola dunia yang menyertakan tim Inggris di dalamnya, para hooligans akan bergerak. 

Termasuk di hajatan Piala Eropa 2024, dengan Jerman sebagai tuan rumah.

Ribuan hooligans dilaporkan sudah menyeberang ke berbagai titik, khususnya tempat tim Inggris berlaga.

Kepolisian setempat dilaporkan ikut dibuat repot mengantisipasi aksi para hooligans di partai Inggris Vs Serbia, Senin 17 Juni pukul 02.00 WIB dinihari di Arena AufSchalke Gelsenkirchen, Jerman. 

BACA JUGA:Polisi Jerman: Ganja Yes, Miras No! Rawan Rusuh Inggris Vs Serbia Karena Hooligans

BACA JUGA:Ketahui 5 Dampak Negatif Makanan Berminyak yang Sering Ditemui

Para hooligans memiliki catatan kelam dalam sejarah sepakbola dunia.

Mereka kerap dituding sebagai biang kerok aksi rusuh hingga menelan korban nyawa. 

Nah, dirangkum dari banyak sumber berikut 9 daftar hitam hooligans yang memiliki basis massa di klub-klub liga Inggris.

1. Red Army

Tim papan atas premier League, Manchester United yang memiliki jutaan fans di seluruh dunia juga memiliki fans garis keras.

Mereka menamakan diri sebagai Red Army. Para hooligans Red Army, diyakini memiliki basis suporter fanatik dan salah satu paling banyak di Inggris Raya.

Salah satu kerusuhan paling brutal yang disebabkan hooligans ini adalah ketika bertikai dengan West Ham ICF, bahkan ada film dokumenter tentang kerusuhan tersebut.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan