Jelang Lahiran, Pertimbangkan Hal Ini Jika Ingin Lahiran Normal atau Caesar

Jelang lahiran, pertimbangkan hal ini jika ingin lahiran normal atau caesar --pixabay

Kemudian bagian serviks melebar (dilatasi) hingga 10 cm untuk membuat bayi keluar.

Tahap ini bisa berlangsung beberapa jam hingga beberapa hari, tergantung pada beberapa faktor seperti apakah ini persalinan yang pertama atau bukan.

 

Selanjutnya menjelang pengeluaran bayi, bayi mulai bergerak turun melalui jalan lahir.

Lalu sang ibu akan mulai merasakan dorongan untuk mengejan.

BACA JUGA:Fasilitasi Industri Kecil Untuk Mendapatkan Sertifikat TKDN

BACA JUGA:Bertambah 6 SK PPPK Mukomuko Jadi Jaminan Pinjaman di Bank Bengkulu

Proses ini berakhir dengan lahirnya bayi.

Setelah bayi lahir, kontraksi terus berlanjut untuk mengeluarkan plasenta dari rahim.

Plasenta harus dikeluarkan untuk mencegah komplikasi seperti perdarahan.

Adapun kelebihan dari metode persalinan normal yakni ibu biasanya dapat pulih lebih cepat dibandingkan dengan persalinan caesar.

BACA JUGA:Hingga Juni, 14 Kasus Laka Lantas di Kaur, 2 Koban Meninggal Dua

BACA JUGA:Kebijakan Hilirisasi Industri Bisa Dukung Nilai Tambah Perekonomian Nasional

Masa rawat inap di rumah sakit lebih singkat.

Karena tidak melibatkan pembedahan, risiko infeksi lebih rendah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan