Punya Keunikan Tersendiri! Berikut 5 Famili Ular Paling Terkenal

Famili ular paling terkenal. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Berbisa! Berikut 5 Fakta Unik dari Ular Kobra

Dikutip dari ThoughtCo, Boidae adalah famili ular tidak berbisa yang berisikan 36 jenis ular. 

Ular – ular ini dapat ditemukan hampir di seluruh dunia, mulai dari Amerika Utara, Amerika Selatan, Afrika, Madagaskar, Eropa, Asia dan Kepulauan Pasifik.

Sama halnya Pythonidae, Boidae juga berisi ular - ular berukuran raksasa. 

BACA JUGA:Punya Corak Yang Indah! Berikut 5 Fakta Unik Sanca Kembang, Ular Terpanjang di Dunia yang Cantik

Bahkan jenis terbesar dari famili Boidae yaitu anaconda hijau.

Dimana Ular berwarna hijau dari Amerika Selatan tersebut dapat tumbuh hingga panjang 9 meter dan berat mencapai 249 kg.

Para ahli menganggap kalau famili boidae adalah salah satu famili ular primitif. 

Ular dari famili Boidae mempunyai rahang bawah yang kaku dan tulang panggul yang merupakan peninggalan nenek moyang. 

BACA JUGA:Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Burung Maleo, Hewan Endemik Indonesia

Dimana tulang panggul tersebut tidak berguna dan dikategorikan sebagai organ vestigial, tulang panggul itu juga sedikit menonjol di luar kulit sehingga terlihat seperti dua kaki kecil. 

Perbedaan yang mencolok diantara Boidae dan Pythonidae adalah Pythonidae berkembang biak secara ovipar sedangkan Boidae berkembang biak secara ovovivipar.

BACA JUGA:Hidup di Pegunungan Himalaya! Berikut 7 Fakta Unik Ayam Hutan Salju, Mudah Didekati Manusia

5. Colubridae

Jenia famili ini menjadi satu famili dengan spesies terbanyak dan menjadi famili yang paling mudah ditemui di sekitar kita.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan