PPS dan PPK Akan Gelar Pleno Hasil Coklit Data Pemilih Pilkada

COKLIT: Petugas Pantarlih saat melakukan coklit dengan langsung mendatangi rumah warga.-foto: jeri/koranrb.id-

Data DP4 Dinas Dukcapil, total potensi pemilih sebanyak 88.210.

Namun setelah dilaksanakan coklit, ada potensi penambahan 800 pemilih.

Sehingga potensi pemilih di Bengkulu Tengah mencapai 89.010 pemilih.

“Kalau DPT Kabupaten Bengkulu Tengah pada Pemilu serentak Februari lalu sebanyak 87.518 pemilih.  Sedangkan berdasarkan data DP4 yang diturunkan bertambah menjadi 88.210. Setelah dilakukan coklit ada potensi penambahan lagi untuk daftar pemilih total 89.010,” pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan