Endemik Indonesia! Berikut 5 Fakta Unik Monyet Hitam Sulawesi

Monyet Hitam Sulawesi. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Terbesar di Dunia! Berikut 6 Fakta Unik Antelop Bongo, Si Pemalu Berlidah Lentur

Yaki merupakan salah satu dari tujuh macaca yang hidup di Sulawesi.

Namun demikian, terkhusus untuk yaki hanya dapat ditemukan di Sulawesi Utara.

Yaki ini dapat dikumpai di wilayah hutan Cagar Alam Tangkoko, Bitung dan kawasan hutan konservasi lainnya.                                      

2. Monyet hitam Sulawesi merupakan primata berpenampilan unik

BACA JUGA:Tanduk Spiral! Berikut 5 Fakta Unik Greater Kudu, Populasi Semakin Menurun

Monyet hitam sulawesi adalah primata yang mempunyai wajah dan rambut berwarna hitam. 

Panjang ekor monyet ini sekitar 20 cm. 

Dimana, hal yang membedakannya dari jenis macaca lainnya adalah keberadaan jambul pada bagian kepalanya. 

BACA JUGA:Antelop Terbesar di Afrika! Berikut 7 Fakta Unik Nyala

Selain itu, ada hal lain yang mencolok dari hewan tersebut yaitu pada bagian pantatnya yang berbentuk seperti hati dan berwarna merah muda. 

Dimana pada bagian tersebut, disebut dengan ischial callosities. 

Dikutip dari Mongabay, warna tersebut terjadi pada spesies betina dan disebabkan oleh pembengkakan pada bagian pantatnya.

BACA JUGA:Tak Kenal Takut! Berikut 6 Fakta Unik Cerpelai, Bulunya Berubah Sesuai Musim

Sehingga hal tersebut menimbulkan warna kemerahan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan