Jangan Asal Pilih, Ini Arti 13 Simbol dan Kode pada Ban Mobil

BAN: Kenali arti dan kode simbol pada mobil --Heru Pramana Putra/RB

Kemudian, kode pada dua angka terakhir dapat diartikan sebagai berat beban yang dapat ditumpu oleh ban tersebut. Berikut adalah ketentuan kode ban pada dua angka terakhir sebagai beban maksimal:

Kode 62: 265 kg

Kode 63: 272 kg

Kode 64: 265 kg

Kode 66: 300 kg

Kode 68: 315 kg

Kode 70: 335 kg

Kode 73: 365 kg

Kode 75: 387 kg

Kode 80 - 89: 450 - 580 kg

Kode 90 -100: 600 - 800 kg

BACA JUGA:3 Penyebab Ban Mobil Gundul Tidak Rata, Atasi dengan Cara Ini

BACA JUGA: Ban Mobil Benjol, Kenali Resiko dan 4 Penyebabnya

Terkait masa pemakaian, untuk diketahui jug

a sebagaimana dilansir dari ngenelo.net oto ban sebenarnya tidak punya masa kadaluwarsa. Dengan catatan, selama penyimpanan memenuhi syarat, tidak tergenang air atau bensin, tidak terpapar matahari langsung, tidak ditumpuk atau disimpan dengan beban tidak seimbang sehingga konstruksi ban terdeformasi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan