Pengerukan Alur Pelabuhan Pulau Baai Gunakan Perusahaan Swasta

AKTIVITAS: Kapal Pulo Telo saat bersandar di Pelabuhan Baai, Kota Bengkulu.--ABDI/RB

BACA JUGA:Maju Pilkada, Pemprov Segera Siapkan Pengganti 3 Pejabat Pensiun Dini

Diperkirakan di awal-awal September baru kerja," terang Rohidin. 

Dalam beberapa waktu terakhir, Pemprov Bengkulu bersama PT. Pelindo II Regional Bengkulu juga telah menyampaikan kepada pihak kementerian terkait dengan persoalan tersebut dan mengusulkan dilakukan upaya pengerukan alur pelayaran yang ada di kawasan Pelabuhan Pulau Baai.

Rohidin berharap setelah perusahaan pengerukan mulai bekerja, dalam waktu dekat kondisi alur Pelabuhan Pulau Baai Bengkulu sudah kembali baik. 

"Mudah-mudahan dalam satu bulan sudah baik, kalau perkiraan kemarin," harap Rohidin.  

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan