Wow! Berikut 7 Burung yang Punya Cakar Lebih Besar daripada Beruang
Burung yang punya cakar lebih besar daripada beruang. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
Golden eagleilustrasi, ditemukan di Amerika Utara, Eurasia dan Afrika bagian utara.
Jenis elang ini merupakan burung pemangsa terbesar di Amerika Utara.
Selain itu, elang ini dijadikan burung nasional Meksiko.
Dimana, burung predator ini utamanya memakan kelinci, marmut, tupai dan terwelu.
BACA JUGA:Setia pada Pasangan! Berikut 5 Fakta Unik Burung Black Crake
Namun demikian, terkadang memangsa mamalia berukuran besar, seperti rubah, rusa dewasa, karibu, bahkan hewan ternak.
Adapun rahasia di balik kemampuannya membawa mangsa berukuran besar adalah karena cakar yang dimilikinya.
Bald eagle mempunyai empat cakar besar di setiap kakinya yang masing-masing cakar berukuran 5 cm.
Dikutip dari Tree Hugger, jenis elang ini termasuk burung terkuat di dunia, bahkan cukup kuat untuk membunuh manusia.
BACA JUGA:Memiliki Kulit yang Unik! Berikut 6 Fakta Unik Ocelot
Untungnya lagi, jenis elang ini tidak pernah diketahui menyerang manusia dewasa sebagai mangsanya.
7. Philippine eagleilustrasi
Philippine eagle merupakan burung pemangsa yang berasal dari hutan tropis Filipina.
Jenis burung ini, biasanya memakan monyet berukuran besar.
BACA JUGA:Mamalia Karnivora Terbesar di Madagaskar! Berikut 5 Fakta Unik Fossa