Endemik Sulawesi! Berikut 5 Fakta Unik Seriwang Sangihe, Burung Langka yang Sempat Dianggap Punah

Burung Seriwang Sangihe. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

4. Sebagai spesies yang kritis

BACA JUGA:Wajahnya Mirip Burung Hantu! Berikut 5 Fakta Unik Monyet Hamlyn

Berdasarkan penilaian International Union for Conservation of Nature (IUCN), Burung niu dikategorikan sebagai Critically Endangered/CR (spesies Kritis).

Dengan status tersebut mengindikasikan risiko kepunahan yang sangat tinggi di alam liar. 

Ancaman dari aktivitas manusia seperti deforestasi dan pertambangan menjadi penyebab utama penurunan populasi drastis.

BACA JUGA:Rentan Agresif! Berikut 5 Alasan Tidak Boleh Memelihara Burung Hantu

Burung Seriwang Sangihe sebagai satwa yang dilindungi, telah ditetapkan berdasarkan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Nomor P.106/MENLHK/SETJEN/KUM.1/12/2018.

Namun demikian, perlindungan hukum saja tidak cukup.

Hal ini dikarenakan ancaman terhadap habitatnya terus meningkat, sehingga diperlukan upaya konservasi yang lebih intensif. 

BACA JUGA:Setia pada Pasangan! Berikut 5 Fakta Unik Burung Black Crake

5. Terancam oleh kegiatan manusia

Dengan adanya rencana penambangan emas di Pulau Sangihe, maka akan mengancam serius kelangsungan hidup burung niu dan ekosistemnya yang unik.

BACA JUGA:Menari di Atas Udara! Berikut 5 Fakta Unik Burung Spotted Flycatcher

Adapun kegiatan penambangan akan merusak habitat hutan primer, tempat tinggal utama burung seriwang sangihe dan mengancam spesies endemik lainnya. 

Perubahan komposisi hutan akibat penanaman tanaman introduksi akan semakin memperparah situasi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan