Tradisi Ekstrim! Berikut 5 Fakta Karapan Sapi, Kebanggaan Masyarakat Madura
Karapan Sapi. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
Pada umumnya, dalam kegiatan lomba karapan sapi, terdapat dua jenis piala kejuaraan yang harus diperebutkan.
Adapun piala tersebut adalah Bupati Cup dan Presiden Cup.
Dimana, sapi yang berhak masuk ke tahap Presiden Cup adalah sapi yang terbaik dan telah lolos Bupati Cup.
BACA JUGA:Predator Puncak Bersenjata Pedang! Berikut 7 Fakta Unik Marlin Hitam
BACA JUGA:Menempel pada Bunga! Berikut 5 Serangga Pemakan Nektar, Salah Satunya Adalah Nyamuk
Pada saat kegiatan pertandingan, maka penonton bukan hanya bisa melihat sensasi langsung serunya pertandingan.
Selain itu, penonton juga bisa menikmati musik lokal yaitu seronen yang membuat acara semakin meriah.
4. Dalam festival karapan sapi terbagi dalam empat babak
BACA JUGA:Menaruh Telur ke Sarang Lain! Berikut 5 Fakta Unik Bebek Rambut Merah
BACA JUGA:Bukan Hanya karena Nektar! Berikut 5 Penyebab Serangga Hinggap di Bunga
Adapun dalam babak pertama sebagai babak penyisihan, dua joki akan bersaing untuk menentukan siapa yang akan menang dan yang kalah.
Kemudian, masuk ke babak kedua yaitu pihak yang menang di babak pertama akan bertanding kembali untuk menentukan siapa yang layak jadi pemenangnya.
BACA JUGA:Tidak Bisa Bedakan Telur Burung Parasit! Berikut 6 Fakta Unik Burung Scarlet Tanager
BACA JUGA:Salah Satu Serangga Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Giant Weta
Jika lolos, maka tahap ketiga adalah tahap seleksi untuk siapa yang layak masuk ke tahap final.