Wajah Merah Tanda Kesehatan Alami! Berikut 6 Fakta Unik Uakari Botak

Uakari Botak. Foto: screenshot youtube Biologi Tv / koranrb.id--

Oleh karena sebagai pemakan biji dan buah-buahan, maka uakari botak mempunyai peran penting dalam penyebaran biji.

BACA JUGA:Kenali 14 Fakta Monyet, Salah Satunya Cara Unik Memperkuat Hubungan Sesama Monyet

Uakari botak akan menyebarkan biji dan benih berbagai tumbuhan ke tempat baru dengan jarak penyebaran yang luas. 

Dikutip dari IUCN tahun 2020, uakari botak masuk ke dalam kategori vulnerable (rentan) terhadap kepunahan. 

Itulah 6 fakta unik uakari botak, semoga populasi uakari botak dapat terus meningkat supaya keseimbangan ekosistem tetap terjaga. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan