Hilirisasi Pertanian Jadi Terobosan Signifikan Transformasi Perdagangan

FORUM: Dialog kebijakan Gambir Trade Talk merupakan salah satu forum dialog kebijakan yang dilaksanakan secara rutin oleh Badan Kebijakan Perdagangan (BK Perdag) untuk mendukung perumusan rekomendasi kebijakan di Kementerian Perdagangan.-foto: kemendag/koranrb.id-

Adapun  Arief  Susanto  menerangkan  kondisi  daya  saing  produk  olahan  pertanian  nasional.  Sawit  dan turunannya  adalah  komoditas  andalan  Indonesia. 

Indonesia  adalah  produsen  dominan  dan  memiliki keuntungan kompetitif. Untuk kopi, kakao, dan kelapa, Indonesia mulai bersaing ketat dengan negara lain.

Arief juga menyampaikan rekomendasi kebijakan untuk mendukung hilirasi pertanian yang berdaya saing dan   berkesinambungan.

"Pertama,   menjamin   kepastian   hukum   dan   berusaha.   Kedua,   menjamin ketersediaandan    kemudahan  akses  bahan  baku  industri.  Ketiga,  mendorong  investasi  di  sektor  hulu pertanian    dan    perkebunan.    Keempat,    mengevaluasi    perjanjian    perdagangan    internasional    agar memberikan  kesetaraan (level playing  field) dengan  produk  jadi  impor  dan  pengembangan  pasar  baru," jelas Arief.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan