Terancam Punah! Berikut 5 Fakta Unik Kakatua Putih, Burung Endemik Indonesia

Kakatua Putih. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

BACA JUGA:Punya Paruh Kuat! Berikut 5 Fakta Unik Burung Makaw Biru Kuning

Apabila melihat kebiasaan dari makannya, maka bisa disimpulkan jika kakatua putih adalah salah satu hewan omnivora (pemakan segala).

Dikutip dari laman Animal Diversity Web, burung kakatua putih sangat suka memakan dua hal, yaitu buah-buahan dan hewan-hewan kecil. 

Adapun makanan kakatua putih adalah pepaya, durian, langsat dan rambutan menjadi buah-buahan kesukaan burung ini. 

BACA JUGA:Ekornya Dijadikan Jimat Keberuntungan! Berikut 5 Fakta Unik Burung Great Blue Turaco

Selain itu, terkadang kakatua putih juga terlihat memakan hewan-hewan kecil, seperti jangkrik dan kadal. 

Tetapi sayangnya, kakatua putih memakan buah yang ditanam di kebun oleh petani. 

Hal tersebutlah yang sering memicu konflik antara kakatua putih dengan manusia.

Sebagai salah satu hewan endemik yang terancam punah, tentunya kakatua putih harus dijaga dan tidak boleh diburu. 

Apalagi kakatua putih mempunyai banyak keunikan yang mana membuatnya sangat berharga bagi Indonesia. 

BACA JUGA:Bisa Menangkap Mangsa saat Terbang! Berikut 8 Fakta Unik Burung Royal Flycatcher

Baik itu kebiasaan makanannya, kebiasaan reproduksinya, sampai ciri fisiknya sangat unik dan menarik.

Itulah 5 fakta unik kakatua putih, maka dari itulah dengan menjaga populasi kakatua putih keseimbangan ekosistem akan terjaga. (**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan