111 Peserta Tes CPNS Pemkab Seluma Tidak Ikut SKD

Sekda Seluma, Hadianto.--Zulkarnain/rb

BACA JUGA:Jadi Hidangan Favorit di Indonesia, Nasi Goreng Ternyata Berasal Dari Negara Ini

“Peserta dilarang membawa buku catatan, jam tangan, HP, perhiasan dan aksesoris dalam bentuk apapun (kalung, cincin, anting, gelang, bros/brooch, dan lain – lain), ikat pinggang, kalkulator, peralatan elektronik. Peserta yang terlambat hadir tidak diperkenankan masuk untuk mengikuti seleksi dan di anggap gugur,” tegas Sekda.

Untuk diketahui, formasi CPNS di lingkungan Pemkab Seluma tahun anggaran 2024 dibuka sebanyak 1350 formasi, terbagi tenaga kesehatan 100 formasi dan tenaga teknis 1250 formasi. 

Total Pelamar CPNS di Lingkungan Pemkab Seluma Tahun Anggaran 2024 yang beberapa waktu lalu dinyatakan Lulus Seleksi Administrasi/MS sebanyak 13.142 orang, sedangkan yang dinyatakan tidak Lulus seleksi administrasi / TMS sebanyak 1.033 orang. 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan