Rutin Bermigrasi! Berikut 5 Fakta Unik Pari Sungai Ocellate

Pari Sungai Ocellate. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--

Pari ini tepatnya berada di aliran Sungai Amazon, Sungai Paraná Paraguay, dan Sungai Orinoco. 

Dalam artian, rentang wilayah habitat pari sungai ocellate terdapat di Brazil, Argentina, Kolombia, Bolivia, Ekuador, Paraguay, Uruguay dan Venezuela. 

BACA JUGA:Pakai Rompi! Berikut 5 Fakta Unik Tamandua, Mamalia Lucu

Uniknya lagi, pari sungai ocellate inilah yang menjadi spesies pari air tawar dengan peta persebaran paling luas di wilayah neotropis.

Dikutip dari laman Sharks and Rays, pari yang satu ini sangat suka berada di sekitaran sungai yang tidak deras.

Terkadang, pari sungai ocellate berada di tepi laguna berpasir serta anak sungai dari habitat aslinya.

2. Makanan pari sungai ocellate 

BACA JUGA:Besarnya Ganas! Berikut 5 Fakta Mamalia Herbivora yang Kecilnya Menggemaskan

Pada umumnya pari sungai ocellate adalah karnivora (pemakan daging) sejati.

Pada saat masih kecil, makanan pari pari sungai ocellate adalah moluska kecil, plankton dan serangga air. 

Dikutip dari laman Smithsonian National Zoo, seiring dengan bertambahnya usia, maka makanan pari ini bertambah menjadi ikan-ikan sungai, gastropoda, krustasea, hingga serangga yang terbang di sekitar sungai.

BACA JUGA:Punya Gigitan Mematikan! Berikut 6 Fakta Unik Quoll Macan, Mamalia Berkantung

Pari sungai ocellate mempunyai gigi yang sangat kuat sehingga bisa menghancurkan cangkang siput, bekicot atau pun kerang relatif mudah. 

Dikutip dari laman National Geographic, pari sungai ocellate akan melakukan gerakan menggigit dari kiri ke kanan dan atas ke bawah pada saat makanannya sudah masuk ke dalam mulut hingga dagingnya terkoyak. 

3. Pari sungai ocellate rutin melakukan migrasi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan