Suara Mirip Tetesan Air! Berikut 7 Fakta Unik Burung Orange Dove, Khas Kepulauan Fiji
Burung Orange Dove. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ ai creator/ koranrb.id--
7. Burung orange dove menjadi simbol budaya
BACA JUGA:Punya Bulu Iridesen! Berikut 5 Fakta Unik Burung Junai Emas, Penerbang yang Tangguh
BACA JUGA:Reptil Terbesar di Dunia! Berikut 5 Fakta Unik Buaya
Burung orange dove menjadi salah satu simbol penting dalam budaya masyarakat Fiji.
Selain itu, burung orange dove dianggap sebagai lambang keindahan alam dan kekayaan hayati negara tersebut.
Hal inilah yang banyak diapresiasi dalam seni dan cerita rakyat lokal.
Dengan keberadaan burung orange dove, juga sering dikaitkan dengan kebanggaan nasional.
BACA JUGA:Penting bagi Budaya Lokal! Berikut 5 Fakta Unik Burung Merpati Selandia Baru
BACA JUGA:Reptil Hidup di Air! Berikut 5 Fakta Unik Ular Air Pelangi, Sering Bikin Kaget Pemancing
Hal tersebut mengingat jenis burung orange dove adalah burung endemik Fiji yang unik.
Keberadaan burung orange dove telah menjadi pengingat akan keindahan dan pentingnya menjaga keberagaman hayati dihabitatnya.
Itulah 7 fakta unik burung orange dove, dengan langkah konservasi yang tepat, maka bisa memastikan keberadaan burung orange dove tetap lestari. (**)