Hasil Seleksi PPPK Tenaga Teknis Pemkab Seluma Diumumkan, Cek di Sini

Seleksi PPPK Pemkab Seluma diumumkan --zulkarnain/rb

Menindaklanjuti informasi tersebut, muncul wacana dari sejumlah anggota DPRD Seluma untuk membentuk panitia khusus (Pansus) atau panitia kerja (Panja) untuk mengusutnya.

Namun, hingga Minggu 29 Desember 2024, baru ada 1 fraksi yang mengajukan pembentukan pansus  atau panja ke unsur pimpinan DPRD Seluma, yakni fraksi Partai Amanat Nasional (PAN). 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan