AQUA Elektronik Kenalkan 4 Produk Canggih
PRODUK: Salah satu produk AQUA Elektronik yang siap memenuhi kebutuhan konsumen di Indonesia. IST/RB--
Pada momen product launching ini, Brand Ambassador AQUA Elektronik, Anthony Sinisuka Ginting hadir secara virtual dan menyapa seluruh undangan yang hadir. Dalam sambutannya pebulu tangkis tingkat dunia tersebut merasa bangga dapat dipercaya kembali menjadi brand ambassador di tahun kedua dan memandang pentingnya transformasi produk dalam mendukung gaya hidup masyarakat yang semakin aktif, dinamis dan memiliki mobilitas tinggi.(jpg)