Pangdam Sriwijaya Dukung Seluma Jadi Lumbung Pangan Terbesar di Provinsi Bengkulu

SAMBUT: Pangdam II/Sriwijaya, Mayjend. TNI. Yanuar Adil saat tiba di Gedung Daerah Seluma.-foto: izul/koranrb.id-

Terpisah, Ketua DPRD Seluma, Nofi Eriyan Andesca mengatakan untuk TMMD dan Karya Bakti TNI tahun ini dianggarkan sebesar Rp 14 miliar.

BACA JUGA:Kendaraan Listrik Bank Bengkulu Sudah Beroperasi di TMII, Gubernur Rohidin Sampaikan Harapan

Nofi juga mengatakan TMMD dan karya bakti sangat efektif dan hasilnya dapat dimanfaatkan langsung oleh masyarakat.

Dalam kegiatan yang digelar di Gedung Daerah Seluma, tampak hadir Dandim 0425/ Seluma, Letkol. Arh. Dedy Hendaryatmoko beserta rombongan, unsur Forkopimda Seluma serta instansi vertikal lainnya.(**)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan