10 Hewan Diyakini Bisa Mendeteksi Bencana Alam, Salah Satunya Burung Bangau

10 Hewan diyakini bisa mendeteksi bencana alam. (Foto: Ilustrasi burung bangau terbang diatas ombak tsunami yang besar/ fran sinatra/ bing image creator ai/ koranrb.id)--

BACA JUGA:Hamdan: BPK Lanjutkan Audit APBD Tahun 2023

BACA JUGA:Danau Tes, Dibalik Pesonanya yang Memukau Tersimpan Mitos Keberadaan Ular Kepala Tujuh

Dimana burung bangau yang biasanya hidup dengan normal di kawasan sekitar pantai pada saat itu tiba-tiba saja berbondong-bondong terbang menjauhi area pantai. 

Hal tersebut, sebelumnya tidak pernah terjadi sebelumnya, maka dari sanalah burung bangau dipercaya sebagai salah satu hewan yang dapat mendeteksi bencana alam. 

2. Katak 

Dikutip dari berbagai sumber, seekor katak diduga menjadi salah satu hewan yang bisa mendeteksi bencana alam salah satunya gempa bumi. 

BACA JUGA:Jalan Matai Usai, Muncul Ide Pemekaran Kecamatan

BACA JUGA:4 Mitos di Kota Bengkulu, Salah Satunya Keberadaan Delman di Tengah Malam

Dimana katak memang sangat sensitif pada perubahan kimia dalam air tanah, sehingga dapat mendeteksi kedatangan bencana gempa bumi. 

Dari perubahan reaksi kimia di air tanah tersebut itulah, kemungkinan besar yang menyebabkan katak tersebut akan menjauh dari pusat gempa untuk menyelamatkan diri. 

3. Anjing 

Dipercayai apabila anjing termasuk salah satu hewan yang dapat mendeteksi bencana alam sebelum terjadi.

BACA JUGA:Kajati Bengkulu Apresiasi Kinerja Kejari Kaur

BACA JUGA:Mitos Air Terjun Pengantin, Selain Enteng Jodoh Di Tunggu Sosok Seorang Pangeran

Dimana hewan tersebut, umumnya dipeliharaan sebagai hewan peliharaan, hal ini dikarenakan mempunyai indra penciuman yang sangat sensitif. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan