Ikuti 6 Tips Ini untuk Membeli Mobil Bekas, Dijamin Bakal Dapat Mobil Bekas Berkualitas

Mobil bekas yang dijual di salah satu showroom.--Muharista Delda/rb

2. Cek Riwayat Servis

Langkah selanjutnya yang harus dilakukan mengecek jejak rekam pemeliharaan kendaraan.

Baik melalui bukti servis manual maupun melalui aplikasi.

Mobil yang rutin diservis ringan secara berkala di bengkel resmi lebih meyakinkan untuk dibeli.

BACA JUGA:27 Kasus DBD Terjadi di Seluma, Cara Pencegahan Ini Dianggap Efektif

Dibanding mobil yang jarang servis atau servisnya di bengkel kaki lima.

Dari riwayat servis anda juga bisa memprediksi kondisi kesehatan mobil. 

3. Waspadai Ruang Mesin Terlalu Bersih

Fisik mobil wajib diperiksa. Khususnya bagian mesin.

BACA JUGA:Kabar Gembira! Bansos Beras 10 Kg 2024 Mulai Disalurkan, Tapi 3 Kelompok Ini Dilarang Menerima

Jika anda mendapati bagian ruang mesin yang terlalu bersih, patut dicurigai ada hal janggal. Bisa jadi mobil baru sudah diservis berat atau turun mesin. 

4. Perhatikan Indikator di Panel Kendaraan

Biasanya pembeli mobil bekas jarang melihat indikator di panel kendaraan.

Padahal indikator sangat membantu anda mengecek kondisi kendaraan secara kilat.

Pastikan tidak ada indikator yang menunjukkan bagiab mobil bermasalah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan