3 Arti Mimpi Kaca Pecah, Kamu Pernah Mengalaminya? Begini Penjelasan Tafsirnya

3 (tiga) arti mimpi kaca pecah. Foto: Ilustrasi/ fran sinatra/ koranrb.id--

BACA JUGA:Fakta Unik Keberadaan Suku Gaib di Indonesia,Punya Harta Melimpah dan Bikin Merinding

3. Arti mimpi kaca jendela pecah

Bagi kamu yang pernah mengalami mimpi kaca jendela pecah, maka harus segera mawas diri. 

Hal ini dikarenakan, arti mimpi kaca jendela pecah adalah peringatan datangnya bahaya besar ke dalam kehidupan kamu. 

BACA JUGA:4 Mitos di Kota Bengkulu, Salah Satunya Keberadaan Delman di Tengah Malam

BACA JUGA:Menilik Suku Bawean dan Budaya Perantaunya yang Terkenal

Selain itu, arti mimpi tersebut juga dapat ditafsirkan sebagai ancaman dari suatu penghianatan serta kekecawaan dari orang-orang di sekitar kamu. 

BACA JUGA:Danau Tes, Dibalik Pesonanya yang Memukau Tersimpan Mitos Keberadaan Ular Kepala Tujuh

BACA JUGA:Sejarah, Kebudayaan dan Adat Istiadat Suku Betawi, Begini Kisah Awal Kemunculannya

Oleh karena itulah, kamu harus selalu memperhatikan tata cara bersikap supaya tidak menimbulkan sebuah kekecewaan di kemudian hari nantiny. 

Mimpi merupakan pengalaman bawah sadar, yang melibatkan penglihatan, pendengaran, pikiran, perasaan atau pun panca indra dalam tidur. 

BACA JUGA:Mitos Air Terjun Pengantin, Selain Enteng Jodoh Di Tunggu Sosok Seorang Pangeran

BACA JUGA:Sejarah dan Budaya Merantau Suku Madura, Kamu Sudah Tahu Belum?

Sebagian orang mempercayai jika mimpi tidak lebih dari sekadar bunga tidur tanpa mempunyai arti yang khusus. 

Namun demikian, banyak pula yang meyakini bahwa mimpi sebagai sebuah firasat terjadinya peristiwa pada masa mendatang, entah itu baik maupun buruk.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan