Petani Mukomuko Keluhkan Air Irigasi di Masa Tanam Padi

IRIGASI: Saluran air irigasi sangat dibutuhkan petani untuk mengairi sawah selama masa tanam berlangsung. Foto: Firmansyah/RB--

"Warga awalnya menanam palawija di sawahnya, lalu pada tahun 2022 warga berganti menanam sawit di lahan persawahan tersebut. Hingga saat ini dari seluas 120 hektare lahan sawah hampir sebagian sudah ditanami sawit," sampainya.

Sebenarnya warga di wilayah ini lebih memilih bersawah dibandingkan sawit. 

Namun karena tidak ada pilihan lain sehingga warga lebih memilih menanam tanaman sawit. Sedangkan untuk lahan sawah yang masih ditanami padi oleh warga ada sekitar 110 hektare sawah.

"Untuk sawah yang masih bisa digunakan menanam padi ada 110 hektare. Dimana irigasi  masih berfungsi dan mendapatkan pasokan air," tandasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan