Waduh! Kasus DBD Meningkat, 46 Warga Seluma Diserang DBD

DBD: Dinas Kesehatan (Dinkes) Seluma mencatat pada Februari 2024 ini sudah ada 46 kasus DBD yang terjadi di Kabupaten Seluma. ZULKAINAIN WIJAYA/RB--

Giat gotong royong kebersihan lingkungan, karena lingkungan yang bersih tentunya akan meminimalisir berkembang biaknya nyamuk pembawa DBD.

Pakaian bekas diletakkan pada tempat tertutup, karena aroma yang tidak sedap akan mengundang nyamuk untuk hinggap dan bersarang.

Perbaiki saluran dan talang air yang macet, karena jika air dibiarkan menumpuk dalam waktu lama kemungkinan akan dihinggapi nyamuk dan bertelur disana.

Penyakit DBD kerap meningkat saat cuaca ekstrem seperti saat ini, karena banyaknya genangan air membuat nyamuk betah dan membuatnya gampang untuk berkembang biak. 

Bahkan dibeberapa tempat di Indonesia kerap menerapkan kejadian luar biasa (KLB) akibat adanya wabah DBD yang menyerang warga.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan