KPU dan Bawaslu Digugat Caleg Gerindra, Ini Materi Gugatannya

GUGAT: Pengacara Caleg Gerindera, Yazrizal, SH dan Heru, SH usai melayangkan gugatan kepada KPU dan Bawaslu Kabupaten Kepahiang di PN Kabupaten Kepahiang, Rabu 6 Maret 2024.foto: HERU/RB--

Berikut Grafis Peraih Suara Terbanyak DPRD Provinsi Bengkulu Dapil Kepahiang Pemilu 2024 Berdasarkan Hasil Pleno Rekapitulasi Penghitungan Suara Pemilu 2024 tingkat Kabupaten, Selasa 27 Februari 2024

 BACA JUGA:Bawaslu Sebut KPU Mukomuko Buka Kotak Suara Tersegel, Ini Keterangan Lengkapnya

 

Partai, Caleg Peraih Peraih Suara Terbanyak

1. PDIP: 12.524 suara (Edwar Samsi 9.046 suara)

2. Golkar: 11.911 suara (Darmawansyah 6.280 suara) 

3. PKB: 10.764 suara (Zainal; 6.507 suara)

4. Nasdem: 9.972 suara ( Windra Purnawan 7.154 suara)

5. Demokrat: 9.460 suara

6. Perindo: 9.180 suara

7. Gerindra : 7.743 suara

8. Hanura: 6.145 suara

9. PAN: 4.626 suara

10. PKS: 2.837 suara

11. Gelora: 511 suara

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan