Pengendalian Inflasi Daerah, Pemkab dan TPID Mukomuko Gelar Pasar Murah

RAMAI: Warga cukup antusias berbelanja sembako di Pasar Murah yang berada di Kecamatan Lubuk Pinang Foto: Pemkab Mukomuko/RB--

BACA JUGA:Pemkab Bengkulu Tengah Buka Seleksi CASN dengan Kuota 2.009, Ini Rinciannya

Untuk stabilisasi pasokan dan harga pangan ini selalu menjadi atensi Badan Pangan Nasional. 

Maka dari itu Pemkab Mukomuko juga aktif menyediakan gerai pangan lokal dengan harga produk kebutuhan pokok dibawah harga pasar, yang beroperasi setiap hari. 

Gerai lokal ini sengaja diciptakan sebagai pasar murah untuk meringankan beban masyarakat,

“Semoga dengan adanya program-program pengendalian pasar ini harga kebutuhan pokok yang tidak stabil ini dapat teratasi,” demikian Nurdiana.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan