8 Manfaat Air Kelapa Muda untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Menurunkan Berat Badan

KELAPA : Buah dari tanaman pohon kelapa, yang memiliki banyak manfaat. (FOTO: GOOGLE/BUDIDAYA KELAPA)--

KORANRB ID - Manfaat Air kelapa muda bukan hanya sekedar untuk Membuat Minuman yang segar,tapi juga air kelapa muda bermanfaat untuk kesehatan tubuh.

Karena Air kelapa muda terdapat banyak kandungan baik untuk tubuh.

Lalu, Apa Saja manfaat air kelapa muda untuk tubuh kita? Berikut ini ada 8 Manfaat Air kelapa muda bagi tubuh.

1. Bermanfaat untuk menyembuhkan Sakit Perut.

Kandungan air dan gula di dalam makanan sering di serap dengan tidak baik oleh lapisan perut kita, sehingga membuat perut mengalami Radang.

Setra bisa menyebabkan Kehilangan mineral seperti kalian, magnesium dan natrium pada tubuh.

BACA JUGA:10 Destinasi Wisata Luar Negeri dengan Biaya Murah dan Tanpa Visa

Air kelapa muda ini memiliki peran yang sangat bermanfaat untuk mengembalikan kekurangan mineral tersebut, yang menyediakan potasium dan vitamin dan juga terdapat mineral lainnya.

Tanin yang terkandung di dalam Air Kelapa juga bisa untuk meredakan peradangan pada perut.

2. Bermanfaat Mencegah penyakit batu ginjal.

Minum air mineral yang banyak salah satu cara kita menjaga kesehatan ginjal. Namun meminum air kelapa muda juga menjadi alternatif yang bagus untuk kesehatan ginjal.

Sebuah penelitian di Internasional Brazilian Journal of Urology, meyebut air kelapa memiliki khasiat. Selain itu air kelapa bisa mengurangi pembetukan kristal yang ada di dalam urin kita, hal itu  dapat membuat untuk mencegah penyakit batu ginjal.

BACA JUGA: Sering Emosi Saat Berpuasa Dibulan Ramadhan, Ini Cara Ampuh Mengatasinya

3. Bermanfaat Menurunkan Berat Badan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan